Langsung ke konten utama

Lebih kurang 22 Kepala Keluarga,Kena Banjir Bandang dan Juga Merendam Areal Pertanian Rumah warga dan Masjid di Jorong Data,Nagari air dingin

Penulis Berita Doni G'Malayu

Kabar Gumanti tv Sabtu, 8 Januari 2022 | 22:20 WIB

Gumanti tv, Jakarta Selatan-Curah hujan dengan intensitas tinggi, membuat sungai Batang hari meluap,dan sebelumnya juga terjadi 2 kali petir besar. Bunyinya sangat keras dan membuat warga sangat terkejut lantaran petir itu terjadi sesaat sebelum hujan deras terjadi.

Sungai Batang hari meluap,Menyebabkan Banjir bandang di Jorong Data,Nagari air dingin yang berada di selatan Kebupaten Solok Kecematan Lembah Gumanti,
Kejadian banjir hari Sabtu,08/01/2022.
sore,

Akibat Meluapnya sungai batang hari, Alhamdulillah tidak sampai menimbulkan korban jiwa,


Kabar yang di kutip oleh Gumanti tv dari grup WA Masyarakat Alam Gumanti(MAG),yang di infokan Bapak,Hanif Hafiz, DPRD Alahan Panjang.Bahwa dari dinas sosial, pak Rasmikar,sudah dilokasi banjir,melalui koordinasi dengang camat,

Dan salah satu warga Air dingin yang bergabung di grup Masyarakat Alam Gumanti(MAG),juga mengifokan, Bapak jorong/ketua pemuda nagari air dingin mengabarkan yang kena musibah ada lebih kurang 22 Kepala Keluarga,Banjir juga merendam areal pertanian,rumah warga dan Masjid.

Demikian informasi yang berhasil dihimpun Gumanti tv, dari berbagai sumber,dampak tempat rumah ibadah (masjid), areal pertanian dan rumah warga terendam banjir.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kondisi Jalan di Lubuk Rasam, Nagari Surian, Masih Memprihatinkan: PGRI Pantai Cermin Harap Perhatian Pemerintah

K ondisi Jalan di Lubuk Rasam, Nagari Surian, Masih Memprihatinkan: PGRI Pantai Cermin Harap Perhatian Pemerintah Kabar  Gumanti TV Surian, Pantai Cermin,  gumantitv.online  — Surian, 27 Oktober 2025.  Akses jalan yang baik merupakan penunjang utama pertumbuhan wilayah dan kemudahan mobilitas masyarakat. Namun, kondisi tersebut belum dirasakan oleh warga Jorong Lubuk Rasam, Nagari Surian, Kecamatan Pantai Cermin, Kabupaten Solok, Sumatera Barat . Hingga kini, jalan utama yang menjadi penghubung ke pusat nagari dan wilayah sekitarnya masih berupa jalan tanah dan mengalami kerusakan cukup parah . Saat musim hujan, ruas jalan berubah menjadi kubangan lumpur , membuat kendaraan roda dua dan empat sulit melintas. Sebaliknya, pada musim kemarau, debu tebal beterbangan , mengganggu kenyamanan warga dan para pelajar yang harus berjalan kaki menuju sekolah di dalam maupun luar jorong. Harapan dari PGRI Pantai Cermin Kondisi sulit ini kembali menjadi sorot...

Kunjungan Khusus Kepala Kemenag Kabupaten Solok ke MTsN 5 Solok: Dorong Inovasi dan Kekompakan Madrasah

K unjungan Khusus Kepala Kemenag Kabupaten Solok ke MTsN 5 Solok: Dorong Inovasi dan Kekompakan Madrasah Kabar  Gumanti TV Surian, Pantai Cermin,  gumantitv.online  — Surian, 25 Oktober 2025   Kunjungan istimewa Kepala Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Solok, Dr. (Cand) H. Zulkifli, S.Ag. , membawa kebahagiaan tersendiri bagi seluruh warga MTsN 5 Solok . Beliau hadir bersama Ibu Yessy dari Dharma Wanita Persatuan (DP) Kemenag, Kasi Zakat dan Wakaf (ZAWA) Bapak Azwir, S.Ag. , serta Humas Kemenag Kabupaten Solok , Bapak Hendri . Kunjungan ini menjadi momentum penting untuk mempererat silaturahmi sekaligus memantau langsung kondisi pembelajaran dan perkembangan madrasah. Dalam arahannya, Kepala Kemenag menyampaikan pesan agar MTsN 5 Solok terus berbenah dan berinovasi. “Madrasah harus menjaga kekompakan, berhati-hati dalam bermedia sosial, meningkatkan sinergi, serta terus memantau kondisi pendidikan. Inovasi dan semangat kebersamaan ada...

Wakil Bupati Solok Kunjungi MTsN 5 Solok, Berikan Motivasi dan Semangat Belajar kepada Siswa

Wakil Bupati Solok Kunjungi MTsN 5 Solok, Berikan Motivasi dan Semangat Belajar kepada Siswa Kabar  Gumanti TV Surian, Pantai Cermin,  gumantitv.online  —  Wakil Bupati Solok, H. Chandra, S.HI , bersama Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Solok, DR. (Cand) H. Zulkifli, S.Ag, MM , melakukan kunjungan ke Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 5 Solok , Nagari Surian, Kamis (30/10). Kehadiran kedua pejabat tersebut disambut hangat oleh seluruh keluarga besar MTsN 5 Solok. Acara penyambutan diawali dengan persembahan tari gelombang oleh para siswa, yang menambah semarak suasana. Setelah itu, rombongan melanjutkan kegiatan temu ramah dan pemberian arahan kepada siswa-siswi di Masjid Nurul Iman yang terletak di depan gerbang madrasah. Apresiasi dan Harapan dari Pihak Madrasah Dalam sambutannya, Kepala MTsN 5 Solok, Syahruddin, S.Ag, M.Si , didampingi oleh KTU Masriwal, S.AP , dan jajaran wakil kepala madrasah serta majelis guru, menyampa...